Kamis, 24 Desember 2015

Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan

Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan - Kali ini Kabar Gadget akan mengulas artikel Gadget terbaru berjudul Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan, anda bisa menyimak artikel kami tentang Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan dibawah ini.
Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan

Di mata Apple, Samsung memang memiliki strategi kampanye, iklan dan promosi yang sangat gencar dan intensif. Mungkin hal inilah yang kemudian menjadikan Apple sedikit "gerah" dan tercambuk, untuk kemudian berupaya menggenjot iklan dengan menunjuk 4 agensi periklanan besar di Amerika Serikat!

Dilansir dari sebuah portal periklanan di adage, Apple sedang berupaya meningkatkan kualitas iklan mereka dengan menunjuk 4 agensi periklanan besar di Amerika Serikat yakni AKQA, Huge, Area 17, dan Kettle.

Apple berharap, keempat agensi periklanan tersebut dapat membantu Apple untuk menggarap iklan-iklan flagship Apple dengan tema ikonik. Phil Schiller (Kepala Marketing Apple) memberikan kutipan pada media, "Apple merencanakan untuk menambah empat lembaga periklanan digital untuk membantu penggarapan iklan Apple, termasuk di dalamnya adalah WPP AKQA dan Huge yang bermarkas di West Coast, Area 17 dan Kettle yang merupakan agen periklanan indie yang berbasis di New York".

Phil sebelumnya pernah mengakui bagusnya konsep iklan Samsung Superbowl. Namun Apple sejauh ini belum menjelaskan nilai kontrak kerjasama Apple dengan keempat perusahaan agensi periklanan tersebut, dan konsep iklan apa yang akan digarap oleh mereka

Sekian berita Gadget terbaru dari kami mengenai Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan. Harapan kami artikel seputar Gadget yang berjudul Genjot Iklan, Apple Tunjuk 4 Agensi Periklanan ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Kabar Gadget untuk mendapatkan berita seputar Gadget setiap harinya.